Rudi S Kamri di Banjiri Komentar oleh Netizen, Usai kritik Ridwan Kamil Soal Pembangunan Masjid Al-Mumtadz

- 28 Juli 2022, 23:19 WIB
Rudi S Kamri Mengkritik Ridwan Kamil Soal Pembagunan Masjid Al Mumtadz.
Rudi S Kamri Mengkritik Ridwan Kamil Soal Pembagunan Masjid Al Mumtadz. /Pemprov Jabar/ YouTube Kanal AnakBangsa

PR KARANGASEM – Praktisi Media Rudi S Kamri memberikan kritikan terhadap Ridwan Kamil berkaitan pembangunan Masjid AL Mumtadz di wilayah Cimaung, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Kritikan terhadap Ridwan Kamil itu dikatakan Rudi S Kamri lewat video yang diupload melalui salah satu akun Instagram.

Melalui video itu, Rudi S Kamri menyesalkan pembangunan Masjid Al Mumtadz untuk Eril, putra Ridwan Kamil.

Rudi mengucapkan kalau Eril bukan siapa-siapa dan tidak sepantasnya dibangunkan masjid atas namanya.

Baca Juga: Manchester City Meluncurkan Teknologi Syal Pintar Pertama di Dunia

Rudi juga menilai tindakan yang dilakukan Eril semasa hidupnya tak berjasa apa-apa terhadap Indonesia.

“Ridwal Kamil akan membangun Masjid Al-Mumtadz di dekat makam Eril sebagai prasasti penghormatan terhadap perjuangan Eril untuk generasi muda,” ucap Rudi S Kamri dikutip Pikiran-Rakyat.com dari akun @kanalanakbangsa.

Selanjutnya, Rudi mengkritik pembangunan Masjid Al Mumtadz untuk almarhum Eril lantaran menghabiskan dana Rp44 Miliar.

"Eril siapa, ya? Kenapa dibangunkan masjid 48 Miliar untuk seorang Eril?" tanya Rudi S Kamri.

Halaman:

Editor: Muhamad Taufik Zakaria

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah