Beruntung Bagi Ibu-Ibu yang Suka Memasak Memakai Batang Serai, Selain Menjadi Bumbu Masak Ini Manfaat Lainnya

- 29 Agustus 2022, 11:36 WIB
Serai atau Sereh - DOKTER Zaidul Akbar membagi resep alami untuk mengatasi gatal-gatal. Satu di antara bahannya sereh.
Serai atau Sereh - DOKTER Zaidul Akbar membagi resep alami untuk mengatasi gatal-gatal. Satu di antara bahannya sereh. /pixabay.com/Robert Lens/

PR KARANGASEM - Serai atau sereh adalah tanaman yang biasa digunakan untuk bumbu masak hingga obat.

Tanaman ini bisa tumbuh tinggi dan memiliki tangkai. Sereh punya aroma unik seperti lemon segar dan rasa jeruk.

Manfaat serai baik untuk kesehatan anda bisa meminum sereh untuk aroma terapi dan daunnya bisa dioleskan pada kulit yang terluka.

Baca Juga: Jenis Bunga Ini Dapat Melancarkan Pencernaan, Inilah Bunga Telang Ungu Yang Kaya Akan Manfaatnya Bagi Tubuh

Dimasyarakat sering kita dengar tumbuhan ini, selain karena bentuk dan aromanya yang khas, tanamani ini ternyata juga sangat memiliki banyak manfaat, di kalangan rumah tangga tanaman ini biasa dimanfaatkan sebagai tambahan dari rempah masakan untuk menambah aroma dari masakan tersebut.

Dibidang obat-obat an herbal tumbuhan ini juga banyak dimanfaatkan karena khasiat dan kegunaan nya.

Salah satunya yaitu untuk menambah daya tahan tubuh dan mengobati diare. Tumbuhan ini tersebar hamper disemua daerah di Indonesia terutama pulau jawa.

Baca Juga: Musim Batuk Karena Perubahan Cuaca, Coba Dengan Daun Siri

Berikut adalah berbagai manfaat yang dihasilkan oleh tanaman ini :

Halaman:

Editor: Iqbal Aulia

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini